KOCAK !! Review aplikasi di Play Store ala Netizen yang bikin Ngakak ! (Part I)

Pernahkah kalian mendengar kata “Buroq” ? Sudah tidak asing lagi tapi mungkin yang terlintas dipikiran anda Buroq itu seperti pentas seni hiburan yang masih ada di Cirebon (Jawa Barat). Eittsss tapi Bukan itu lho ! Buroq yang ini yaitu aplikasi transportasi online yang terdapat di Google Play Store. Buroq sudah diunduh lebih dari 50.000+ unduhan. Dan memiliki rating 4,4 dari 2270 penilai (Data diambil 3-03-2020 pukul 21.05 WIB)


NahhTapi yang akan kita bahas kali ini yaitu ulasan kocak dari ulasan Netizen. Cekidot ^^
1. Pakai Buroq bisa dapat uang tips dari Malaikat lho!


2. Bisa ketemu kangen temen-temen di Kahyangan nihh !

3. Wooow drivernya mantul, bisa membawa pelanggannya ke jalan yang benar :)



4. Yang penting Sebatsss duluu, Yee kan ?!



5. Bisaa ketemu 70 Bidadari Surga dan tidak jomblo lagiii lhooooo..

Ada-ada aja yaa kelakuan netizen-netizen jaman sekarang. Anda berminat mencoba ? Silahkan rasakan sensasinya dengan mengunduhnya di Play Store :)

Sumber : Pengalaman pribadi

Comments

Popular posts from this blog

Kenapa kucing kalau berak eeknya selalu dikubur ? Kemana perginya makhluk yang bernama kucing saat hujan ?

5 Maskapai Penerbangan di Dunia yang mempunyai Lukisan Unik nan Menggemaskan pada Bodi Pesawat Terbang. Lihat Yuk !